
Cerita ringan pagi ini...
"HARUS FOKUS"
Seperti biasa.. setiap pagi istri dan anak-anak tercinta sibuk. Anak yang pertama dan kedua; Alya dan Ayla (tata) selekas-lekasnya mandi untuk persiapan ke sekolah. Sementara istri sibuk menyiapkan sarapan pagi buat mereka.
Singkatnya... setelah semua beres, tugas istri mengantar Alya dan Tata ke sekolah. Alya harus lebih awal...